Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki Yang Baik
Untuk itu, bagi sobat yang ingin memelihara ikan mas koki ini, pertama kali yang harus diperhatikan yaitu masalah wadah.
Wadah disini sobat bisa memakai aquarium, kolam hias, maupun di toples.
Yang kesemuanya wadah tersebut sangat baik dan bagus untuk pemeliharaan ikan mas koki ini.
Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki
Untuk menunjang kelangsungan hidup ikan mas koki ini, hal dasar dari langkah-langkah perawatan ikan mas koki ini adalah masalah dengan airnya.Kalau Cara merawat ikan mas koki agar cepat besar, sobat harus menyediakan makanan ikan mas koki yang baik dan mengandung gizi yang seimbang.
Baca juga:
-Cara Budidaya dan Pemijahan Ikan Mas Koki Secara Alami
-Jenis Jenis Ikan Hias Air Tawar Untuk Aquascape 29 yang Populer dan Terlengkap
Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki Tanpa Oksigen
Untuk hal ini, sobat bisa menggunakan wadah berupa toples atau aquarium yang bulat.
Karena tidak akan bisa menampung banyak air, yang pengaruhnya minim akan oksigennya, dan ini merupakan hal yang di hindari para pemelihara.
Berbeda dengan jenis ikan cupang yang mampu bertahan hidup walaupun berada dalam plastik sekalipun.
Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki Di Kolam
Nah..kalau sobat menggunakan wadah kolam dalam perawatan ikan mas koki sangatlah cocok.
Karena jenis ikan mas koki ini sangat cocok sekali dengan tempat yang kaya akan oksigen.
Juga yang banyak terdapat jenis tanaman hias aquascape, tak lupa untuk menjaga kualitas airnya.
Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki - Kenapa Ikan Mas Koki Mudah Mati?
Banyak sekali yang sudah bertanya tentang masalah ini, padahal yang asli mereka sudah mengetahuinya sendiri, kenapa demikian?Jika sobat perhatikan dengan seksama tempat yang sobat gunakan untuk merawat ikan mas koki ini, maka akan kelihatan air tersebut akan berubah berdasarkan pemberian makanan ikan mas koki ini.
Maka dari itu, jadi secantik apapun tempat ikan mas koki, jika kualitas airnya tidak sobat jaga dengan baik, maka bisa dipastikan ikan koki akan mudah terserang penyakit dan akhirnya menimbulkan kematian.
Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki Yang Sakit
Pada pembahasan tadi sudah di singgung, yaitu masalah dengan airnya.Untuk mengatasi ikan mas koki yang sakit, sobat bisa menggunakan cara atau ide dengan selalu memerhatikan kualitas air.
Air yang sobat gunakan untukk merawat ikan mas koki usahakan di cek dulu sebelum dipakai untuk memelihara ikan koki ini,
Jangan sampai terdapat atau kecampuran zat zat yang berbahya untuk ikan, jenis zat yang berbahaya bisa seperti amoniak yang berasal dari sisa makanan dan kotoran si ikan sendiri.
Dalam jumlah tertentu amoniak tidak berbahaya bagi ikan mas koki tetapi dalam jumlah banyak akan mengakibatkan kematian pada ikan Mas Koki.
Ada banyak ragam model filter kolam yang bisa dipakai untuk kolam budidaya ikan koki.
Memelihara ikan Mas Koki pada dasarnya menjaga kualitas air dalam konsisi yang optimal.
Sekian dulu sobat sedikit berbagi tentang Cara Merawat dan Memelihara Ikan Mas Koki ini, semoga bermanfaat dan meambah wawasan serta pengetahuan kita untuk jenjang perawatan ikan mas koki berikutnya.